Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST adalah alat multifungsi untuk kepentingan uji keamanan kelistrikan dan penyelesaian masalah pada photovoltaic systems (sistem pembangkit listrik tenaga surya). Tujuan digunakannya alat ini pada industri yaitu untuk meminimalkan bahaya yang terjadi apabila instalasi listrik tidak sesuai dengan standar dan kekeliruan saat pemasangan.
Alat power meter seperti Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST berfungsi untuk mengukur tahanan isolasi. Pengukuran tahanan isolasi dilakukan untuk mengetahui nilai hambatan antara dua komponen yang bertegangan dengan ground. Resistansi isolasi satu modul, rangkaian, atau bahkan seluruh bidang fotovoltaik hingga 1.500 V DC juga dapat diukur tegangannya dengan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST. Ikuti instruksi penggunaannya setelah ini untuk dapat mengoperasikan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST dengan benar.
Instruksi Penggunaan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Meski pengoperasian Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST terlihat sederhana, Anda tetap perlu mempelajari cara penggunaannya dengan benar. Biasanya instruksi penggunaan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST bisa Anda baca pada manual book yang Anda dapat saat membeli produk. Pada manual book/ buku panduan, Anda akan menemukan beberapa instruksi penggunaan yang disesuaikan dengan fungsi yang Anda butuhkan. Oleh karena itu, pilihlah instruksi yang Anda butuhkan dengan benar agar tidak terjadi kesalahan yang membahayakan.
Sebelum itu, simak instruksi awal sebelum menggunakan alat berikut ini.
- Jangan gunakan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST selain pada lingkungan yang dikhususkan yakni § 10.3
- Jangan gunakan pada rangkaian yang melebihi batas nilai § 10.1
- Ikuti petunjuk keselamatan untuk menghindari bahaya
- Hanya aksesoris yang disertakan bersamaan yang dijamin memenuhi standar
- Pastikan baterai terpasang dengan benar
- Sebelum dihubungkan pada rangkaian kabel, pastikan fungsi yang Anda inginkan sesuai
Selengkapnya bisa langsung dibaca di user manual HT Italia PV-ISOTEST
Sektor Industri yang Menggunakan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Keselamatan kerja pada sebuah industri maupun organisasi masih menjadi hal yang diprioritaskan. Berbagai upaya dilakukan untuk memastikan lingkungan kerja aman untuk ditinggali. Upaya dalam memastikan keselamatan salah satunya dilakukan dengan cara pengecekan keamanan pada instalasi listrik yang terpasang pada tempat tersebut.
Seperti fungsinya, Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST merupakan alat yang dibutuhkan oleh hampir seluruh industri maupun perumahan hingga apartemen. Sehingga bila di petakan, sektor industri yang menggunakan Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST sangatlah luas dan beragam. Tetapi, industri kelistrikan adalah industri yang cenderung menggunakan alat uji ini dengan lebih sering.
Spesifikasi dari Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST diedarkan pada pasaran Indonesia dengan harga yang cukup terjangkau mengingat fungsi yang dapat dilakukan. Pada produksinya, Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST dilengkapi dengan spesifikasi sebagai berikut.
Measurement category | CAT III 1500V DC / CAT III 1000V AC |
AC TRMS voltage measurement | 3 ÷ 1000V |
DC voltage measurement | 3 ÷ 1500V |
Insulation resistance | 250, 500, 1000, 1500V |
GFL function to locate the fault position in the string | |
Measurement of polarization index P.I. | |
Dielectric absorption ratio D.A.R | |
Continuity of protective conductors with 200mA | |
Size (LxWxH) (mm) | 235 x 165 x 75mm |
Weight | 1.2kg |
Keunggulan dari Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Sebelum memutuskan untuk memilih Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST sebagai peralatan untuk membantu pekerjaan pada industri Anda, simak dahulu ulasan seputar kelebihan yang ditawarkan berikut ini.
- Insulation measurement up to 1,500V DC even on live systems
Mampu mengukur isolasi listrik hingga 1,500V DC pada sistem yang sedang berlangsung
- Localization of the faulty module through the new GFL function
Dapat melokalisasi kerusakan modul melalui fungsi GFL yang baru
- Continuity of the protective conductor with 200mA
Dilengkapi dengan kontinuitas konduktor aktif dengan 200mA
Kisaran Harga Terupdate dari Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Semua keunggulan dari Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST bisa Anda dapatkan dengan merogoh sejumlah uang dengan kisaran harga yang beragam. Banner di bawah ini dapat Anda klik untuk mengunjungi halaman produk dengan kisaran harga terupdate dari Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST yang disajikan.
Ralali.com merupakan website yang menyediakan berbagai macam peralatan, salah satunya adalah Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST. Percayakan pembelian produk Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST pada Ralali.com untuk harga yang lebih terjangkau dan kualitas pelayanan terbaik.
Maintenance dan Kalibrasi Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST
Mempertahankan kinerja Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST agar senantiasa tetap optimal dapat dilakukan dengan memelihara sesuai anjuran. Pemeliharaan yang dianjurkan salah satunya adalah kalibrasi. Kalibrasi merupakan kegiatan penyelarasan akurasi terhadap standar yang berlaku. Kebutuhan kalibrasi yang dipenuhi secara teratur dapat memperpanjang masa penggunaan.
Kebutuhan kalibrasi Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST milik Anda bisa dilakukan oleh Kalibrasi.com dengan jaminan hasil yang kredibel karena telah terakreditasi KAN. Langsung saja isi form penawaran di bawah ini untuk segera mendapatkan jasa kalibrasi Photovoltaic Tester HT Italia PV-ISOTEST dari Kalibrasi.com.