Insulation tester Chauvin Arnoux MX 406B merupakan solusi penguji insulasi dan kontinuitas yang sangat praktis untuk menguji integritas instalasi listrik. Keunggulan utamanya adalah pengukuran yang dapat dipicu dengan mudah hanya dengan menekan probe remote control, menghilangkan kerumitan dalam penggunaan. Alat ini sangat penting dan bermanfaat bagi berbagai profesional seperti teknisi listrik, pemasang peralatan, lembaga inspeksi, dan departemen pemeliharaan.
Selain itu, MX 406B dirancang dengan ketahanan yang tinggi untuk menghadapi berbagai kondisi kerja di lapangan, memberikan keandalan dan kemudahan dalam menjalankan tugas pengujian dan pemeliharaan instalasi listrik.
Selama Anda memperhatikan cara penggunaannya, maka Anda bisa merasakan keunggulannya. Bagaimana cara penggunaan yang tepat? Mari kita cari tahu di sini!
Instruksi Menggunakan Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Instruksi penggunaan insulation tester analog Chauvin Arnoux MX 406B ini sebenarnya ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan.
Perangkat ini mematuhi standar keselamatan NF EN 61010-1 + A2, terkait dengan alat ukur elektronik. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal bisa simak manual Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Sektor Industri yang Menggunakan Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Alat insulation tester analog MX 406B ini sangat cocok digunakan di berbagai industri yang membutuhkan pemantauan dan pemeliharaan sistem listrik. Beberapa industri yang dapat mendapatkan manfaat dari penggunaan alat ini meliputi:
- Industri listrik dan energi
- Perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur
- Industri otomotif
- Industri pelayanan umum
- Industri konstruksi
- Industri energi terbarukan
Sangat banyak bukan sektor industri yang dapat dilaksanakan pengujian insulasi dengan menggunakan MX 406B ini? Hal ini tidak terlepas dari spesifikasinya yang unggul.
Spesifikasi dari Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Untuk spesifikasi dari insulation tester analog MX 406B yang bisa Anda perhatikan dan Anda rasakan keunggulannya tersebut adalah sebagai berikut:
- Isolasi: hingga 20 MΩ pada 50 V DC dan hingga 200 MΩ pada 250 dan 500 V DC
- Kontinuitas: 0 hingga 10 Ω (terdengar bunyi bip dan perlindungan penuh tanpa sekring)
- Tegangan TRMS: 0 hingga 440 V AC/DC
- Fungsi rentang otomatis
- Pengukuran isolasi dipicu hanya dengan menekan probe kontrol
- Tampilan galvanometer (pembacaan cepat dan mudah pada pelat jam dengan gradasi warna)
- Catu daya: baterai 3 x 1,5 V (masa pakai baterai – pengukuran 1.000 x 5 detik)
- Sesuai dengan IEC 61557
- Keamanan listrik: IEC 601010 300V CAT III
- Dimensi: 155 x 98 x 40 mm; berat: 410 gram
Kelebihan dari Insulation Tester Analog MX 406B
Bagaimana Anda bisa mendapatkan insulation tester analog ini salah satunya yang bisa membuat Anda tertarik adalah dengan kelebihannya. Untuk kelebihan insulation tester analog MX 406B adalah sebagai berikut:
- 300 V CAT III
Dengan kemampuan pengukuran hingga 300 V CAT III, MX 406B dapat mengukur tegangan TRMS dari 0 hingga 440 V AC/DC. Ini memberikan fleksibilitas yang penting dalam pengujian di berbagai situasi dan sistem.
- Insulation up to 20 MΩ at 50 V DC and up to 200 MΩ at 250 and 500 V DC
MX 406B mampu mengukur resistansi isolasi hingga 20 MΩ pada 50 V DC dan hingga 200 MΩ pada 250 dan 500 V DC. Ini memungkinkan pengguna untuk menguji dan memastikan kualitas isolasi yang tepat pada berbagai komponen listrik.
- Weight: 410 g
Dengan ukuran yang sesuai dan desain yang kokoh, MX 406B mudah dibawa ke berbagai lokasi kerja. Ini memungkinkan teknisi dan profesional dalam industri listrik untuk melakukan pengujian isolasi dengan mudah dan efisien.
- Power supply 3 x 1.5 V batteries (battery life – 1,000 x 5 sec measurements)
Masa tahan baterai yang lama menjadi keunggulan karena Anda bisa menggunakannya dengan jangka waktu yang lama.
Kisaran Harga Terkini dari Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Apakah Anda tertarik untuk membeli insulation tester analog MX 406B ini? Anda bisa memanfaatkan supplier Chauvin Arnoux terpercaya di Indonesia yaitu Ralali.com!
Ralali.com menyediakan harga insulation tester analog MX 406B termurah dan juga paling update untuk sekarang ini di Indonesia. Cek banner di bawah ini untuk melakukan pemesanan!
Instruksi Maintenance dan Kalibrasi Insulation Tester Chauvin Arnoux MX 406B
Perlu Anda ketahui apabila insulation tester analog MX 406B ini menggunakan ditenagai oleh tiga baterai standar 1,5 V (tipe LR03) yang memberikan daya tahan sekitar 850 * 5 detik. Untuk ketahanan seribu langkah gunakan tipe DURACELL MN 2400 ULTRA. Apabila memang sudah habis, Anda perlu melakukan penggantian dengan jenis baterai yang sama untuk perawatan rutinnya.
Sedangkan untuk masalah kalibrasi demi mengetahui akurasi dari insulation tester MX 406B, Anda bisa mempercayakan kepada Kalibrasi.com yang sudah mendapatkan akreditasi dari KAN (Komite Akreditasi Nasional).
Isi form di bawah ini untuk penawaran kalibrasi insulation tester Chauvin Arnoux MX 406B di Kalibrasi.com!